Jumat, 11 April 2014

Jaringan Antar Kota



Mengusung Peradaban dari Fukuoka

By Nashrulah Nara, adaptasi oleh Kevin


Jepang tak ubahnya sumur inspirasi peradaban yang tak pernah kering untuk ditimba. Kupulauan Kyushu wilayah selatan Jepang yang merupakan salah satu pusat perekonomian “Negeri Sakura” tersebut, berupaya memantapkan perannya sebagai kiblat pembangunan kota-kota di Asia.

Gencarnya kerja sama perkeretaapian antara Jepang dan Indonesia belakangan ini bisa jadi menginformasi semangat itu. pusat perawatan kereta api Jepang (Hakata Car Maintenance Center) terletak di Fukuoka, Kyusu. Di sinilah perusahaan kereta api Jepang (Shinkasen) merawat armada yang melayani Jepang wilayah barat dan selatan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar